Sabtu, 09 Juli 2011

Rancangan Pembelajrn Kls XI/ Sem 1

SOSIALISASI RANCANGAN PEMBELAJARAN
SMA KRISTEN 1 SURAKARTA
TAHUN AJARAN 2011/2012

Mata Pelajaran          : Biologi
Kelas / Program         : XI - IPA
Semester                    : 1 (satu)
KKM                          : 70,00
Standar Kompetensi :
1. Memahami struktur dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan                                                
2. Memahami keterkaitan antara struktur dan fungsi jaringan tumbuhan dan hewan, serta penerapannya dalam konteks salingtemas.
3.  Menjelaskan struktur dan fungsi organ manusia dan hewan tertentu, kelainan/penyakit yang mungkin terjadi serta implikasinya pada salingtemas.
                                                                          

SK

Kompetensi Dasar (KD)

Materi Belajar
1
1.1  Mendeskripsikan komponen kimiawi sel, struktur, dan fungsi sel sebagai unit terkecil kehidupan.
Komponen Kimiawi Sel, Struktur Sel dan Fungsinya
1.2 Mengidentifikasi organel sel tumbuhan dan hewan.
Perbedaan Sel Tumbuhan dan Hewan,
Organel Sel Tumbuhan dan Hewan
1.3 Membandingkan mekanisme transpor pada membran (difusi, osmosis, transpor aktif, endositosis, dan eksositosis).
Difusi,
Osmosis,
Transpor Aktif,
Endositosis dan Eksositosis,
Penerapan Prinsip Transpor Melalui Membran
2
2.1 Mengidentifikasi struktur jaringan tumbuhan dan mengkaitkannya dengan gerak, fungsinya serta menjelaskan sifat totipotensi sebagai dasar kultur jaringan.
Struktur dan Fungsi jaringan Tumbuhan,
Gerak pada Tumbuhan
2.2 Mendeskripsikan struktur jaringan hewan vertebrata dan mengkaitkannya dengan fungsinya.
Struktur dan Fungsi Jaringan hewan Vertebrata,
Tumor / Kanker
3
3.1 Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/ penyakit yang dapat terjadi pada sistem gerak  pada manusia
Struktur dan Fungsi Tulang dan Otot pada manusia,
Kelainan/penyakit pada Sistem Gerak
3.2 Menjelaskan keterkaitan antara struktur, fungsi, dan proses serta kelainan/ penyakit yang  dapat terjadi pada sistem peredaran darah
Struktur dan Fungsi darah,
Alat peredaran darah,
Peredaran Darah pada manusia,
Kelainan/penyakit pada Sistem Peredaran Darah.
      
Sumber Pembelajaran :
1.         Wajib : Buku Biologi SMA Kelas XI Yudhistira, Modul Biologi “Inovasi” SMA XIA
2.         Referensi : BSE Biologi XI.

Sistem Penilaian :
1.         Ulangan Harian : 3 NUH (KD 1.1, 1.2, 1.3 ; KD 2.1,2.2 ; KD 3.1)
2.         Ulangan Mid semester : Materi dari KD 1.1 – 2.2
3.         Ulangan Akhir Semester : Seluruh materi semester 1
4.         Nilai Tugas : Tugas Kelompok dan Tugas Mandiri
5.         Penilaian : 2NUH + NTgs + NMid + NUAS
                                          5


Mengetahui,                                                                                        Surakarta,       Juli  2011
Kepala SMA Kristen 1 Surakarta                                                       Guru Mata Pelajaran Biologi



Drs. Nyoto Haryanto                                                                       Ana Susanti, S.Pd
NIP.                                                                                                  NIP. 19760915 200801 2 017

2 komentar: